Align Berdasarkan Artboard Pada Illustrator

28/04/2015    Billiyam    26179    Desain

Hallo Kawan - kawan.

Pada hari ini saya akan mengajarkan untuk align sebuah objek pada illustrator . yang sudah kita ketahui pada align yang ada di photoshop kita cukup menyeleksi dua layer atau lebih untuk align, dengan cara memilih move tool setelah menyeleksi layer .

tetapi jika di adobe illustrator berbeda cara menggunakannya ada tiga yaitu

align to artboard dan align to selection

yang kita akan bahas adalah align to artboard terlebih dahulu. ada yang sudah tau artboard itu yang mana pada illustraror ? iya artboard adalah dimana kita membuat sebuah objek . jika di adobe photoshop kita memanggilnya canvas .

sekarang buatlah sebuah objek pada illustrator seperti contoh di bawah ini :

pada gambar di atas artboard yg saya gunakan adalah dengan ukuran 700 x 250 .

sekarang klik pada tulisan dan perhatikan menu di atas terdapat kotak align . perhatikan gambar di bawah ini :

setelah kalian klik maka akan tampil seperti align yg biasa kita temukan di adobe photoshop. dan kalian bisa memilih align yang kalian inginkan .

besok kita akan bahas align  to selection .

Thanks :D

No data.

Belajar Membuat Website dari Nol

Pelajarannya mudah dipahami, orang awampun pasti bisa.

Learn More

Belajar Membuat Website dari Nol

Pelajarannya mudah dipahami, orang awampun pasti bisa.

Learn More
chatarrow