05/03/2016 Ekky Ridyanto 6817 Artikel Bebas
Mari kita belajar Bower. Bower adalah sebuah tools yang dapat digunakan untuk menginstal package-package front end biasanya ketika kita ingin mendapatkan package front end seperti framework bootstrap maka kita harus kunjungi websitenya dan kemudian kita download.
Dengan menggunakan bower kita tidak melakukan seperti itu kita tinggal ketikkan diterminalnya bower instal bootstrap tetapi untuk menjalankan perintah tersebut kita harus menginstal terlebih dahulu. Yang pertama kita perlu menginstal node js jika belum ada. Jika sudah ada kita tinggal ketik npm instal -g bower pada terminalnya masing masing. Tunggu proses penginstalan setelah itu kita buktikkan jika kita ketik bower -v maka akan tampil versi bowernya seperti ini
Jika sudah kita bisa menginstal package bootstrap dengan cara bower instal bootstrap maka bower akan mendownload versi bootstrap yang terbaru. Setelah kita instal maka kita dapatkan folder baru yang namanya bower_components dimana folder tersebut nantinya akan di penuhi dengan package-package yang kita butuhkan.
Note : bower tidak berjalan jika teman teman belum menginstal Git.
No data.
Membuat website perusahaan, portal berita, blog, katalog online, dan e-commerce.
Learn More
Membuat website perusahaan, portal berita, blog, katalog online, dan e-commerce.
Learn More